Juni 2024

Sidang Subsidiary Body UNFCCC: Perdagangan Karbon Luar Negeri Harus Dengan Otorisasi

Direktur Jenderal Pengendalian Perubahan Iklim (PPI) Kementerian LHK Laksmi Dhewanthi, sebagai National Focal Point (NFP) UNFCCC memimpin Delegasi Republik Indonesia (DELRI) pada pertemuan Subsidiary Body (SB) ke-60 Konvensi Perubahan Iklim yang dilaksanakan di Bonn-Jerman pada tanggal 3 Juni sampai 14 Juni 2024. Sidang SB ke-60 UNFCCC ini membahas agenda SBSTA dan SBI 60, agenda transisi […]

Sidang Subsidiary Body UNFCCC: Perdagangan Karbon Luar Negeri Harus Dengan Otorisasi Read More »

Perdagangan Karbon dengan Tata Kelola yang Tepat, Harus Ada Carbon Governance

Presiden Joko Widodo (Jokowi) mengatakan Indonesia bisa menjadi satu-satunya negara yang 60% pemenuhan pengurangan emisi karbonnya berasal dari sektor alam. “Saya optimis Indonesia menjadi poros karbon dunia asalkan langkah konkret bisa dijalankan dengan baik oleh semua pemangku kepentingan,” kata Jokowi, dalam keterangan tertulis, Sabtu (15/6/2024) kemarin. Terkait perdagangan karbon yang disebut Presiden Jokowi bakal semakin

Perdagangan Karbon dengan Tata Kelola yang Tepat, Harus Ada Carbon Governance Read More »

Dirut: Tjiwi Kimia Telah Operasikan PLTS, Ciptakan Proses Dekarbonisasi

Tjiwi Kimia telah mengoperasikan Pembangkit Listrik Tenaga Surya (PLTS) dengan kapasitas 9,8 MWp di atas lahan seluas 11,4 hektar, yang mampu mengurangi emisi gas rumah kaca hingga 12.400 ton CO2 per tahun. Adopsi teknologi solar panel untuk berkontribusi dalam menciptakan masa depan yang lebih baik melalui proses dekarbonisasi Hal itu dikatakan Direktur Utama (Dirut) PT

Dirut: Tjiwi Kimia Telah Operasikan PLTS, Ciptakan Proses Dekarbonisasi Read More »