Kementerian LH Dorong Pemulihan Ekosistem Gambut dan Mangrove Buka Akses Menuju Sertifikasi Karbon
Kementerian Lingkungan Hidup/Badan Pengendalian Lingkungan Hidup (KLH/BPLH), Hanif Faisol Nurofiq menegaskan kembali komitmen pemerintah dalam menjaga dan memulihkan ekosistem lahan basah Indonesia, khususnya gambut dan mangrove, melalui kolaborasi lintas sektor. Hal itu disampaikan Hanif dalam pembukaan Forum Kolaborasi Pemulihan Ekosistem Gambut dan Mangrove tahun 2025 yang di Jakarta, pada Kamis (2/10/2025). Hanif menjelaskan, Indonesia memiliki […]