Kolaborasi OIKN dan Swasta Mendukung Pembangunan Rendah Karbon
Otorita Ibu Kota Nusantara (OIKN) berkolaborasi dengan sektor swasta mendukung pembangunan rendah karbon. “Saat ini kami tengah bekerja sama dengan beberapa organisasi swasta secara khusus untuk mencapai target reforestasi di Nusantara,” kata Myrna Asnawati Safitri, Deputi Bidang Lingkungan Hidup dan Sumber Daya Alam OIKN Senin (4/12/2023) dalam diskusi bertajuk Transforming to Inclusive Green Economy Development […]
Kolaborasi OIKN dan Swasta Mendukung Pembangunan Rendah Karbon Read More »